Page 71 - E-modul sistem terdistribusi
P. 71

Rangkuman


                        Silahkan  menonton  video  mengenai  semua  materi  pada  kegiatan pembelajaran  4

                        yaitu Sistem Operasi Terdistribusi

















                             Sistem  operasi  terdistribusi  adalah  sistem  operasi  yang  dirancang  untuk


                        mengelola sumber daya komputer terdistribusi melalui jaringan. Sistem ini terdiri dari

                        beberapa  komputer  yang  terhubung  melalui  jaringan  dan  bekerja  sama  untuk


                        menyelesaikan tugas yang kompleks. Sistem operasi terdistribusi biasanya terdiri dari

                        beberapa komponen, seperti workstation, server khusus, gateway, dan processor pool.

                        Workstation digunakan untuk mengeksekusi proses yang memerlukan interaksi dari


                        user,  sementara  server  khusus  digunakan  untuk  melakukan  tugas  yang  spesifik.


                        Gateway  digunakan  untuk  menghubungkan  jaringan  lokal  dengan  jaringan  WAN.

                        Processor  pool  terdiri  dari  beberapa  unit  pemroses  yang  bekerja  sama  untuk

                        menyelesaikan  tugas  yang  kompleks.  Ada  beberapa  model  dalam  sistem  operasi


                        terdistribusi,  seperti  model  server-client,  model  peer-to-peer,  dan  model  hybrid.







                                                                65
   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76