Page 8 - MODUL ELEKTRONIK MAATEMATIKA
P. 8

E-MODUL MATEMATIKA



               A. Uraian Materi           Persamaan Kuadrat




                  Ilustrasi bentuk persamaan kuadrat


               Banyak kasus dalam kehidupan sehari-hari yang melibatkan persamaan kuadrat sebagai
               penyelesaiannya, seperti pada kasus berikut ini.



                                                             Sebagian wilayah Banjarmasin didomiasi oleh daerah

                                                             perairan,  sehingga  banyak  dari  warganya  yang
                                                             memanfaatkan  daerah  perairan  tersebut  sebagai

                                                             sumber mata pencaharian salah satuya adalah budidaya
                                                             ikan.  Amang  Ipul  mempunyai  tambak  ikan  patin

                                                             berbentuk  persegi  panjang.  Jika  keliling  dan  luas

                        Sumber:Tribunkalsel.com
                                                                                              2
                                                             tambak  adalah  54  m  dan  152  m .  Maka  berapakah

                                                             panjang dan lebar yang tambak tersebut?


                    penyelesaian

                  Diketahui:
                  Keliling persegi panjang (  ) = 54    = 2(   +   )
                  Luas persegi panjang (  )152    =    ×   
                                                 2
                 Ditanya: panjang (  ) dan lebar (  ) ?

                  Dijawab:
                     = 2(   +   )
                  54 = 2(   +   ) (dapat disederhanakan dengan membagi 2 kedua ruas)
                  27 = (   +   )
                     = 27 −   
                     =    ×   
                  152 =    ×   
                  152 =    × (27 −   ) bentuk ini merupakan model matematika dari permasalaan di atas. Dari
                  model yang telah diperoleh maka:
                  152 = 27   +   
                                 2
                   2
                     − 27   + 152 = 0
                               2
                  Persamaan     − 27   + 152 = 0 merupakan  contoh  dari persmaan kuadrat.  secara umum
                  persamaan kuadrat satu variabel adalah suatu persamaan yang pangkat tertingginya dua dan
                  dapat  dituliskan  sebagai  ax   +  bx  +  c  =  0  dengan  a  ≠  0  dan  a,  b,  c  ∈  R.  Bilangan
                                              2
                  a, b, c pada persamaan kuadrat tersebut disebut sebagai koefisien.





                                                                                                             2
                                      E-Modul Persamaan dan Fungsi Kuadrat Kelas IX
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13