Page 9 - Klasifikasi Mahluk Hidup
P. 9

Apakah  Ananda  pernah  mengamati  secara  seksama  antara  binatang  mainan  dan  binatang

             peliharaanmu?  Apakah  diantara  keduanya  terdapat  perbedaan?  Jika  ada  apa  saja  perbedaannya?

             Sebelum masuk ke dalam materi benda hidup dan tak hidup marilah kita lakukan kegiatan berikut ini
             untuk mengasah pengetahuan kita terlebih dahulu.
























                                         Video 1. Ciri-ciri Benda hidup dan tak hidup

               Kegiatan 1: Mengamati Makhluk Hidup dan Benda Tak Hidup

               1. Amatilah makhluk hidup dan benda tak hidup yang ada di sekitarmu;

               2. Tuliskan ciri-ciri yang ada pada makhluk hidup dan makhluk tak hidup yang Ananda amati;
               3. Tuangkan data yang Ananda peroleh kedalam tabel:



                                                Tabel 1. Nama dan Ciri-ciri Benda

                                                                               Nama Benda
                           Ciri-ciri Benda
                                                Tas      Bola    Burung  Tumbuhan    Mobil    Kursi
                Bergerak

                Tumbuh dan berkembang

                Bernapas
                Berkem bangbiak
                Memerlukan nutrisi

                Peka terhadap rangsang
                (iritabilita)
                Mengeluarkan zatsisa









                                                                                                             5
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14