Page 9 - E-Modul Suhu dan Pemuaian
P. 9
Science Theory
A. TERMOMETER
Tangan atau Indra peraba kita tidak dapat
mengukur suhu dengan akurat. Para
ilmuwan telah menyelidiki dan menemukan
suatu alat pengukur suhu dengan tepat dan
bersifat standar, dalam arti dapat dipakai
secara internasional yang dinamakan
termometer. Dalam SI, satuan suhu
dinyatakan dalam Kelvin, sementara itu di
Indonesia atau di kehidupan sehari-hari
suhu dinyatakan dalam derajat Celcius.
B. SKALA SUHU
Terdapat 4 skala suhu yang digunakan, yakni :
Berikut ini merupakan tabel perbandingan skala suhu
IPA-Modul Suhu, Pemuaian dan Kalor 6