Page 14 - E-Modul Pembelajaran Berbasis Masalah Terintegrasi Literasi Sains pada Materi Laju Reaksi_Neat
P. 14

Laju  reaksi  adalah  perbandingan  perubahan  konsentrasi  pereaksi  atau  hasil
                  reaksi terhadap perubahan waktu.
                                                A (Reaktan) = B (Produk)

                         Laju Reaksi didefinisikan sebagai :
                             Berkurangnya konsentrasi A (reaktan) tiap satuan waktu
                             Bertambahnya konsentrasi B (produk) tiap satuan waktu


                        Persamaan laju reaksi menghubungkan antara reaksi dan konsentrasi reaktan
                  dengan konstanta.

                       Keterangan:
                       r = laju reaksi (M.detik  )
                                                –1
                       [A] = konsentrasi zat A

                       [B] = konsentrasi-1 zat B
                       k = tetapan laju reaksi
                       x = orde reaksi zat A

                       y = orde reaksi zat B
                            Laju  reaksi  atau  kecepatan  reaksi  menyatakan  banyaknya  reaksi  kimia  yang

                  berlangsung per satuan waktu. Laju reaksi menyatakan molaritas zat terlarut dalam
                  reaksi yang dihasilkan tiap detik reaksi.





                                                      e
                                                       n
                                             a
                                            u
                                                                            a
                                                                           e
                                                         r
                                                        t
                                                  o
                                                   n
                                                                             k
                                                 k
                                                     s
                                              n

                                                                               s
                                                                  m

                                                                 l
                                                                 a
                                                                       j
                                                                        u
                                                                     l
                                                                      a
                                                             i
                                                                          r
                                                          a
                                                           s

                                                               a

                                                              d
                          r
                         a
                        l
                 1.1. Molaritas sebagai satuan konsentrasi dalam laju reaksi    i
                             a
                           t
                           i
                  1
                  .
                 1
                   .
                       o
                     M

                              s

                                       i
                                      a
                                          a
                                         s
                                           t
                                 e
                                s

                                   a
                                    g
                                  b
                      Molaritas menyatakan jumlah mol zat dalam 1L larutan, sehingga molaritas yang
                  dinotasikan dengan M, dan dirumuskan sebagai berikut.
                    n = jumlah mol dalam satuan mol atau mmol
                    V = volume dalam satuan L atau mL
                                            Bagaimana cara menggunakan dan menghitung
                                            molaritas? Mari simak contoh soal berikut!
                   CONTOH SOAL
                 1. Sebanyak 17,1 g sukrosa (Mr = 342) dilarutkan dalam air hingga volume larutan
                   500 mL. Tentukan kemolaran sukrosa.
                                                                      Penyelesaian
                                                            3
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19