Page 7 - PETUNJUK PRAKTIKUM PPR INDUSTRI TK. 1
P. 7

dengan  Fk=1,  baik  pada  energi  rendah  maupun  pada  energi  lebih  tinggi.

                       Karakteristik  energi  detektor  ini  sangat  baik  untuk  mengukur  laju  dosis,

                       seperti keluaran pesawat sinar-X yang energinya bervariasi tergantung dari


                       tegangan  (HV)  yang  digunakan.  Karena  nilai  Fk  yang  relatif  sama  dengan

                       satu pada setiap energi, maka surveimeter jenis ini termasuk yang ”ideal”.

                       Pada Gambar 1, dapat dilihat pada surveimeter Geiger Muller, untuk energi

                       50  keV  Fk  =    0,5  dan  Fk=  1,1  pada  energi  350  keV.  Selanjutnya  Fk  akan


                       menurun sampai 0,8 pada energi 1300 keV. Surveimeter Sintilasi memiliki Fk

                       yang besar pada energi rendah dan terus menurun sampai energi 100 keV,

                       diatas  energi  100  keV  Fk  cenderung  naik  dengan  bertambahnya  energi.


                       Surveimeter Sintilasi  memiliki  efisiensi  yang  tinggi,   sehingga  mempunyai

                       kemampuan mengukur laju dosis yang relatif rendah, yaitu sampai sekitar 30

                       µSv/jam .


                                   Karakteristik Energi Gamma pada Detektor GM,IC & Sintilasi
                              2

                            1.8
                            1.6
                                               Sintilasi
                            1.4
                           Faktor Kalibrasi  1.2
                              1

                            0.8
                            0.6        IC                                GM
                            0.4
                            0.2

                              0
                               10                 100               1000              10000
                                                     Energi Gamma (keV)

                        Gambar 1: Karakteristik Energi Gamma pada detektor GM, IC & Sintilasi






                   4 |                                                                               Praktikum Alat Ukur Radiasi, DPK – BRIN, 2023
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12