Page 265 - BUKU 1. PPR INDUSTRI TK. 1
P. 265

E.  Soal Latihan
                            1.  Organ kritis untuk Cs-137 adalah

                               A. Hati
                               B. Tulang
                               C. Otot

                               D. Tiroid

                            2.  Pernyataan yang benar untuk kontaminasi radioaktif adalah

                               A. Hanya dapat terjadi pada pamanfaatan sumber terbuka
                               B. Adanya zat radioaktif pada tempat yang tidak semestinya

                               C. Adanya  zat  radioaktif  pada  tempat  yang  tidak  semestinya  dan  memiliki
                                   potensi bahaya radiasi interna
                               D. Jawaban A dan C benar


                            3.  Keberadaan  suatu  zat  radioaktif  pada  tempat  atau  daerah  yang  tidak
                               seharusnya  dan  dapat  menimbulkan  bahaya  radiasi  eksterna  dan  interna,

                               merupakan definisi dari ….
                              A.  Proteksi Radiasi

                              B.  Kontaminasi
                              C.  Radiasi interna
                              D.  Dekontaminasi


                            4.  Berikut ini termasuk pengendalian radiasi interna, kecuali…..
                               A. Pengendalian sumber radiasi

                               B. Pengendalian lingkungan kerja
                               C. Penggunaan penahan radiasi yang sesuai
                               D. Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD)










                                             Dasar Proteksi Radiasi, DPK – BRIN, 2023                                                                                                | 47
   260   261   262   263   264   265   266   267   268   269   270