Page 7 - E-Magazine Strukur dan Fungsi Tumbuhan Kelas 8 SMP
P. 7
Struktur Dan Fungsi Tumbuhan 2023
Pada beberapa jenis tumbuhan, akar mengalami 2. Struktur Dan Fungsi
modifikasi sehingga dapat memiliki fungsi untuk
menyimpan cadangan makanan, contohnya pada
tanaman singkong dan bengkuang. Berbeda Batang
dengan akar tunggang yang memiliki cabang
umumnya memiliki percabangan yang banyak Batang adalah bagian tubuh tumbuhan yang
dengan caban yang akan membentuk berada diatas permukaan tanah, serta sebagai
percabangan lagi, percabangan ini bisanya tempat melekatnya daun, bungan dan buah.
berbentuk kerucut Panjang, tumbuh lurus Batang sendiri merupakan organ dasar tumbuhan
kebawah. Banyaknya percabangan yang berpembuluh. Umumnya batang tumbuhan
terbentuk memberikan kekuatan yang lebih besar berbentuk panjang bulat seperti silinder. Pada
untuk menopang tegaknya batang, dan juga bagian batang terdapat buku (Nodus) dan ruas
memperluas daerah perakaran sehingga air dan (Internodus).
zat hara yang diserap akan semakin banyak. Buku-buku pada batang merupakan tempat
munculnya tunas, cabang batang, daun atau akar.
Sedangkan ruas-ruas pada batang merupakan
bagian batang yang letaknya di antara buku-
buku. Pada batang tumbuhan monokotil ruas-
ruas batangnya lebih terlihat jelas, sedangkan
pada tumbuhan dikotil ruas-ruas batangnya tidak
terlihat jelas.
Selain buku dan ruas, pada batang terdapat
tunas. Tunas merupakan bagian pada batang
yang terdapat pada sudut diantara daun dan
batang yang bisanya disebut tunas aksiler. Tunas
ini nantinya dapat berkembang menjadi cabang-
cabang pada batang. Pada ujung batang terdapat
tunas terminal. Pertumbuhan batang sendiri
biasanya menuju matahari dan selalu bertambah
panjang pada ujungnya. Pertumbuhan batang
bersifat tidak terbatas.
06.