Page 11 - E-Magazine Strukur dan Fungsi Tumbuhan Kelas 8 SMP
P. 11

2023



     Sumber: https://www.anantakendek.com/2021/01/struktur-dan-fungsi-jaringan-tumbuhan.html












































      Sumber: https://pak.pandani.web.id/2018/03/tuliskan-reaksi-fotosintesis-sederhana.html

            Proses  fotosintesis  pada  tumbuhan                 Selain sebagai tempat berlangsungnya proses
          membutuhkan energi yang bersumber dari            fotosintesis,  daun  memiliki  berbagai  macam

          cahaya  matahari.  Energi  ini  nantinya          fungsi  lainnya,  yaitu  sebagai  alat  respirasi,
                                                            dimana  di  dalam  daun  terdapat  stomata  yang
          ditangkap  oleh  zat  hijau  daun  (klorofil).    berfungsi  sebagai  alat  atau  organ  pernafasan

          Energi yang tertangkap oleh klorofil akan         pada  tumbuhan.  Daun  sebagai  alat  reproduksi
          digunakan  dalam  proses  pengubahan              vegetative,  contohnya  pada  tanaman  cocor

          senyawa  air  (H2O)  dan  karbon  dioksida        bebek  yang  daunnya  membentuk  tunas

          (CO2)      menjadi     senyawa       glukosa      berfungsi untuk memperbanyak tanaman.
                                                               Daun mengatur proses transpirasi,pada daun
          (C6H12O6)        dan      oksigen      (O2).      proses  penguapan  air  melalui  stomata  dan

          Selanjutnya, glukosa kan disusun menjadi          kutikula yang terdapat di permukaan dan bagian

          zat  patia  atau  amilum  (C6H10O6)n              bawah  daun.  Namun  yang  berkerja  lebih
          melalui reaksi polimerisasi. Amilumi yang         optimal  dalam  proses  penguapan  adalah

          kemudian disimpan ke dalam akar, batang           kutikula yang terdapat dipermukaan atas daun.
                                                            Dan  fungsi  daun  yang  terakhir  yaitu  dalam
          dan buah.                                         proses gutasi, yang mana daun menjadi tempat

                                                            keluarnya cairan atau air berupa tetesan-tetesan.




     Struktur Dan Fungsi Tumbuhan                                                                            10.
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16