Page 9 - E-MODULE
P. 9
E-MODULE Kelas XI
e
PERSAMAAN GARIS
SINGGUNG LINGKARAN
Kata Kunci
1. Melalui titik
di dalam
lingkaran
2. Melaui titik
di luar
lingkaran
Apa yang kalian lihat dari gambar di atas? Ya itu adalah sepeda.
Sepeda memiliki dua buah gear satu yang kecil dan satu nya lagi besar.
Yang menghubungkan kedua gear tersebut yaitu sebuah rantai. Kita
misalkan kedua gear tersebut adalah dua buah lingkaran yang saling lepas
dan rantai adalah garis yang menyinggung kedua lingkaran tersebut. Nah
ilustrasi diatas adalah contoh penerapan dari persamaan garis singgung
lingkaran.
Persamaan Garis Singgung Lingkaran 2