Page 23 - E-Modul berbasis Guided Discovery Learning pada Materi Laju Reaksi
P. 23

Perhatikanlah video berikut ini!























                                         Video 2. Animasi Tumbukan Laju Reaksi











                     Problem Statement







                       Setelah melihat video animasi di atas, berikanlah hipotesis (jawaban

               sementara) untuk menjawab pertanyaan - pertanyaan berikut ini !


               1. Apa yang terjadi ketika nilai energi kinetik pereaksi lebih kecil dari energi

                    aktivasinya dan posisi tumbukan molekul seperti pada ilustrasi 1 dan 3?
               2. Apa yang akan terjadi ketika nilai energi kinetik pereaksi lebih besar dari energi

                    aktivasinya dan posisi tumbukan molekul seperti ilustrasi 2?

               3. Apa yang akan terjadi ketika nilai energi kinetik pereaksi lebih besar dari energi
                    aktivasinya dan posisi tumbukan molekul seperti ilustrasi 4?

               4. Apa saja syarat agar tumbukan dapat menghasilkan reaksi kimia?



















              E- Modul Berbasis Guided Discovery Learning pada Materi Laju Reaksi Kelas XI SMA/MA
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28