Page 28 - E-MODUL TRANSFORMASI GEOMETRI BERBANTU APLIKASI GEOGEBRA KELAS IX SMP
P. 28
Gambar 1. 7 Segitiga ABC
3. Selanjutnya untuk menghasilkan pencerminan segitiga terhadap garis
atau = 1, kita harus merefleksikan segitiga terhadap garis g. Dengan
pilih “reflect about line” lalu klik titik dan garis g, maka akan muncul titik
’ yang merupakan hasil pencerminan titik terhadap garis . Untuk titik
dan lakukan hal yang sama dengan cara menentukan titik ’. Jika sudah
semua titik direfleksikan maka akan tampil seperti gambar dibawah ini.
Gambar 1. 8 Refleksi segitga ABC
4. Seperti sebelumnya jika sudah terdapat titik yang direfleksikan selanjutnya
buat segitiga ’ dengan pilih “polygon” lalu hubungkan setiap titik, maka
akan tampil seperti gambar dibawah ini.
Modul Geometri Berbantu Aplikasi Geogebra Kelas IX SMP/MTs | 20