Page 69 - elda punya
P. 69

E-MODUL KESETIMBANGAN KIMIA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING
                                             TERINTEGRASI VIRTUAL LABORATORY



                   reaksi yang satu eksotermik, maka yang lain akan

                   endotermik. Contoh :




                                  eksotermik
               N2(g) + 3H2(g)               2NH3(g)               ∆H° = -92,22 Kj
                                  endotermik



                         Arah ke kanan kesetimbangan ini  bersifat

                   eksotermik  dan ke  kiri  menjadi  endotermik.  Jika

                   suhu  dinaikkan maka reaksi yang lebih cepat

                   adalah yang bersifat endotermik.



                         2NH3(g)               N2(g) + 3H2(g)  ∆H=  +92,22 kJ

                   (endoterm)


                         Akibatnya, kesetimbangan bergeser ke  kiri

                   sehingga  jumlah  N2  dan  H2  bertambah  dan  NH3


                   berkurang.  Pada saat tertentu, pegeseran itu

                   berhenti setelah tercapai kesetimbangan baru,

                   dengan nilai Kc  atau Kp  yang lebih kecil.

                   Sebaliknya, penurunan suhu akan mengakibatkan

                   reaksi  eksotermik lebih cepat sehingga Kc  atau Kp


                   yang baru  lebih  besar daripada sebelumnya.

                   Berdasarkan  asas  Le  Chatelier  dan  fakta  di  atas,

                   lahirlah hukum van’t Hoff yang berbunyi :


                   “Jika  sistem  berada  dalam  kesetimbangan,


                   kenaikan                          suhu                     menyebabkan

                   kesetimbangan  bergeser  ke arah reaksi








                               KI MI A  KE L AS   XI   S MA/MA                               Halaman  48
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74