Page 70 - elda punya
P. 70
E-MODUL KESETIMBANGAN KIMIA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING
TERINTEGRASI VIRTUAL LABORATORY
endoterm dan penurunan suhu menibulkan
pergeseran kearah reaksi eksoterm.”
Jelas, bahwa arah pergeseran oleh perubahan suhu
bergantung pada nilai perubahan entalpi (∆H)
reaksi.
3. Perubahan Tekanan dan Volume
Perubahan tekanan hanya berpengaruh signifikan
pada sistem keseimbangan dengan komponen gas.
Selain perubahan fasa, perubahan tekanan
memiliki efek diabaikan pada cairan dan padatan
karena mereka hampir tidak dapat
dimampatkan. Perubahan tekanan dapat terjadi
dalam tiga cara:
• Mengubah konsentrasi komponen gas
• Menambahkan gas inert (yang tidak ikut dalam
reaksi)
• Mengubah volume wadah
Di sisi lain, mengubah tekanan dengan mengubah
volume sering menyebabkan perubahan besar
dalam posisi keseimbangan
KI MI A KE L AS XI S MA/MA Halaman 49