Page 29 - E-Modul Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
P. 29

E-Modul Fisika Terintegrasi Model PjBL: Perubahan Iklim & Pemanasan Global



                 KB II
                                   PEMANASAN GLOBAL





                    A        TUJUAN PEMBELAJARAN


                  Melalui kegiatan pembelajaran dengan model Project Based Learning (PjBL), dengan

                  berdiskusi kelompok, penugasan, dan presentasi, siswa mampu menganalisis proses

                  terjadinya  pemanasan  global,  mengidentifikasi  penyebab  serta  dampaknya  bagi
                 kehidupan agar dapat membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan YME dan mampu

                 menunjukkan sikap peduli, kreatif, dan responsif (berpikir kritis)





                    B        URAIAN MATERI



               Perhatikan video berikut ini!



















                                          Video 3. Pemutihan Terumbu Karang
                                   Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=mQ10xBl8XMQ&t=39s

                          Ayo Berpikir Kritis!

                   Setelah mengamati video tersebut, dapatkah Ananda menjelaskan:

                   1.  Apa  yang  menyebabkan  terjadinya  pemutihan  karang

                       (coral bleaching)?                                              Klik disini
                   2.  Kemudian  apa  dampak  yang  diakibatkan  oleh                    untuk
                       memutihnya  karang  tersebut  terhadap  kehidupan  di        mengumpulkan
                                                                                       jawaban
                       laut?


                                                           29
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34