Page 4 - E-MODUL FIX1
P. 4

PETUNJUK



                  1. Keberhasilan belajar tergantung dari kedisiplinan dan ketekunan peserta didik
                    dalam memahami dan mematuhi langkah-langkah belajarnya.
                  2. Belajar  dengan  e-modul  kimia  ini  dapat  dilakukan  secara  mandiri  atau

                    kelompok, baik offline atau onlline
                  3. E-modul kimia ini berbasis nature of science (Nos)
                  4. Bacalah  dengan  cermat  pada  daftar  isi,  glosarium,  pendahuluan  dan  peta
                    konsep

                  5. Langkah-langkah  penggunaan  e-modul  interaktif  berbasis  nature  of  science
                    (NoS) sebagai berikut :
                    Klik link e-modul yang dibagikan oleh guru
                    Pada e-modul terdapat bebarapa bagian di antaranya  :







                              1             2             3             4           5             6


                      1. Thumbnail  untuk  menelusuri  banyak  gambar  dalam  suatu  folder  secara
                         cepat.
                      2.  Table of Content adalah sekumpulan daftar isi  secara keseluruhan
                      3.  Untuk akses e-modul before or next
                      4.  Untuk mengatur ukuran e-modul baik diperkecil atau diperbesar

                      5. Untuk mengatur suara pada e-modul
                      6.  Untuk menu lainnya







                                                        1             2             3


                       1. Untuk menuju ke halaman sebelumnya
                       2. Untuk menuju ke halaman menu utama
                       3. Untuk menuju ke halaman berikutnya









                                                                                             4
                        E-MODUL STRUKTUR ATOM-NANOMATERIAL KELAS X SMA/MA
   1   2   3   4   5   6   7   8   9