Page 9 - E-MODUL BERBASIS SETS TERINTEGRASI MULTIPEL REPRESENTASI PADA MATERI ASAM-BASA
P. 9

PETUNJUK PENGGUNAAN E-MODUL





                       Modul elektronik (E-modul) tidak akan dapat dimanfaatkan secara maksimal apabila
               kalian tidak tahu cara penggunaannya. Untuk bisa memahami materi di dalam e-modul ini

               dengan baik, maka perhatikan petunjuk penggunaan e-modul berikut ini:





                                            BAGIAN-BAGIAN E-MODUL:

               1.    Sekilas  tentang  SETS  dan  multipel  representasi:  Berisi  uraian  singkat  berkaitan

                     dengan pembelajaran berbasis SETS (Science, Environment, Technology, and Society)

                     terintegrasi   multipel   representasi   yang   menyangkut     aspek    makroskopik,
                     submikroskopik, dan simbolik.

               2.    Pendahuluan: Pada bagian ini berisi kompetensi inti (KI), kompetensi dasar (KD), dan
                     indikator pencapaian kompetensi (IPK) yang harus dicapai oleh peserta didik setelah

                     mempelajari materi asam-basa.

               3.    Peta Konsep:  Flowchart berisi konsep yang akan dipelajari dalam e-modul
               4.    Tahap-tahap pembelajaran berbasis SETS:

                     a.  Inisiasi: Pemberian masalah atau isu
                     b.  Pembentukan  konsep:  Mempelajari  masalah  dan  memahami  konsep  lebih  dalam

                         melalui kegiatan literasi, percobaan, diskusi, dan lain-lain.
                     c.  Aplikasi konsep: Pengaplikasian konsep atau materi dengan aspek SETS (Science,

                         Environment, Technology, and Society).

                     d.  Pemantapan konsep: Ringkasan
               5.    Uji  Pemahaman:  Berisi  soal-soal  untuk  mengetahui  pemahaman  materi  di  setiap

                     kegiatan pembelajaran.
               6.    Penilaian  Diri:  Berisi  pernyataan-pernyataan  yang  harus  diisi  oleh  peserta  didik

                     berkaitan dengan materi yang belum dipahami ataupun yang sudah dipahami.

               7.    Rangkuman: Berisi ringkasan materi asam-basa dari kegiatan pembelajaran 1-kegiatan
                     pembelajaran 3

               8.    Evaluasi akhir: Berisi soal-soal untuk mengevaluasi pemahaman materi peserta didik.
               9.    Glosarium: Berisi kata-kata sulit yang terdapat di dalam e-modul beserta penjelasan

                     makna dari kata tersebut.




  viii        E-modul Asam-Basa Berbasis SETS Terintegrasi Multipel Representasi
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14