Page 19 - E-Modul Pembelajaran Literasi Sainss (4)_Neat
P. 19

E-Modul Pembelajaran Kemampuan Literasi Sains





                Ada beberapa faktor yang mempengaruhi torsi (momen gaya)






                    Semakin  besar  gaya  yang  diberikan,  maka  semakin  besar  pula
                    torsinya atau momen gaya.
                    Jarak  antara  gaya  dan  pusat  rotasi  (poros)  yang  disebut  lengan
                    gaya.

                    Sudut antara gaya yang diberikan dengan lengan gaya yaitu gaya
                    yang arahnya tegak lurus dengan lengan gaya.









                                                                     Torsi merupakan besaran vektor
                                                              sehingga  mempunyai  nilai  dan

                                                              arah.  torsi  bernilai  positif  ketika
                                                              benda  berputar    berlawanan  arah

                                                              jarum jam, dan torsi bernilai negatif
                                                              ketika     benda       berputar       searah
                Gambar 1.7 Tanda arah momen gaya
                                                              jarum jam.
                    (Sumber: ahmaddahlan.net)











                Perlu kalian ingat tanda arah torsi!


                   Momen gaya bertanda negatif (-) jika gaya cenderung memutar
                   benda searah jarum jam.

                   Momen  gaya  bertanda  positif  (+)  jika  gaya  arah  putaran  benda
                   cenderung berlawanan arah jarum jam.


















                                                                                                              6
       Dinamika dan Keseimbangan Benda Tegar Kelas XI SMA/MA
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24