Page 50 - E-MODUL SISTEM TERDISTRIBUSI_Neat
P. 50

dibutuhkan, dan kernel thread yang terkait bisa berjalan secara paralel pada


                               multiprocessor.  Ketika  satu  thread  melakukan  blocking  system  call,  kernel

                               dapat  menjadwalkan  thread  lain  untuk  dieksekusi.  Beberapa  sistem  operasi


                               yang mendukung model ini adalah Solaris, IRIX, dan Digital UNIX. Namun,

                               developer  harus  tetap  berhati-hati  untuk  tidak  menciptakan  terlalu  banyak


                               thread  dalam  suatu  aplikasi  karena  hal  ini  dapat  mempengaruhi  performa




















                               aplikasi.






                        D.  Model-Model Arsitektur


                                  Model arsitektur adalah cara untuk mendesain sebuah sistem komputer atau

                            aplikasi  dengan  mempertimbangkan  bagaimana  komponen-komponen  dalam

                            sistem tersebut berinteraksi dan berkomunikasi satu sama lain. Model arsitektur


                                                  Gambar 3.3 Many-To-Many
                            biasanya  terdiri  dari  beberapa  lapisan  atau  komponen,  dan  setiap  komponen
                            memiliki tugas dan fungsi yang berbeda.










                                                                49
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55