Page 21 - FIX MODUL_Neat
        P. 21
     Pada saat dekat bernilai 0, tidak ada perubahan sinyal yang
               masuk ke dalam flip flop. Sebaliknya, jika detak bernilai 1
               maka  kondisj  keluaran  flip  flop,  Q,  akan  menyesuaikan
               dengan  kondisi  masukan  dan  R,  berdasar  aturan  dalam
               tabel kebenaran.
               Flip  flop  SR  yang  'disempurnakan'  memiliki  3  sinyal
               masukan dan 2 jalur keluaran.
                    Gambar 1.4 Flip flop SR yang telah ditambah sinyal
                                                         detak.
                                                              9
     	
