Page 30 - E-MODUL ETNOMATEMATIKA BANGUN RUANG SISI DATAR_Neat
P. 30
Uji Evaluasi
1. Gambar di samping merupakan jaring-jaring... 6. Rumus volume dan luas permukaan bangun
(A) Kubus ruang limas adalah....
(A) V = alas x tinggi x tinggi limas dan L = luas
(B) Prisma
alas + (keliling alas×tinggi limas)
(C) Limas
(B) V = 1/3 x L alas x tinggi limas dan L = luas
(D) Kerucut alas + jumlah luas seluruh sisi tegak
(C) V = p x l x tinggi limas dan L = (2 x luas alas)
2. Suatu prisma memiliki 36 buah rusuk dan 14 + (keliling alas×tinggi limas)
sisi. Bentuk alas prisma tersebut adalah...
(D) V = ½ x alas x tinggi x tinggi limas dan
(A) Segi delapan belas
7. Limas dengan alas persegi mempunyai tinggi
(B) Segi tiga belas
8 cm dan keliling alas 60 cm, Volume limas
(C) Segi dua belas tersebut adalah...
(D) Segi sembilan (A) 160 cm³ (C) 600 cm³
(B) 480 cm³ (D) 640 cm³
3. Sebuah prisma tegak, alas berbentuk
belahketupat dengan panjang diagonal 8. Anita ingin membuat kerangka limas persegi
12 cm dan 16 cm. Jika tinggi prisma 25 cm, dengan panjang rusuk alas 30 cm dan
maka luas permukaan prisma adalah... panjang rusuk tegaknya 24 cm. Jika Anita
memiliki kawat sepanjang 10 meter, maka
(A) 1.200 cm²
kerangka limas yang dapat dibuat adalah...
(B) 1. 192 cm² (A) 4 (C) 6
(C) 484 cm² (B) 5 (D) 7
(D) 292 cm²
9. Indra akan membuat tiga buah papan nama
dari kertas karton yang bagian kiri dan
4. Sebuah prisma memiliki alas berbentuk kananya terbuka seperti tampak pada
layang-layang. Panjang diagonal layang-layang gambar. Luas minimum karton yang
tersebut 10 cm dan 17 cm. Jika tinggi prisma 8 diperlukan Indra adalah...
cm, maka volume adalah...
(A) 580 cm³
(B) 640 cm³
(A) 1.980 cm² (C) 2.000 cm²
(C) 680 cm³
(B) 1.291 cm² (D) 2.100 cm²
(D) 700 cm³
10. Perhatikan bangun berikut yang terdiri dari
5. Hitung volume bangun ruang berikut ....
balok dan limas!
Diketahui balok berukuran 12 cm×12 cm×6
(A) 680 cm³ cm. Jika tinggi limas 8 cm, luas permukaan
bangun adalah...
(B) 780 cm³
(A) 581 cm² (C) 672 cm²
(C) 880 cm³
(D) 980 cm³ (B) 632 cm² (D) 678 cm²
23