Page 3 - e-LKPD Fotosintesis
P. 3
Fotosintesis
Menghasilkan Energi
IDENTITAS MATERI
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Satuan pendidikan : SMP/MTs
Kelas/Semester : VII/2
Materi Pokok : Transformasi energi dalam fotosintesis
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
JJB Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Menganalisis konsep energi, 3.5.1 Menjelaskan konsep fotosintesis.
berbagai sumber energi, dan 3.5.2 Menjelaskan terjadinya fenomena fotosintesis.
perubahan bentuk energi 3.5.3 Membuktikan pengaruh warna cahaya pada
alam kehidupan sehari-hari transformasi energi dalam proses fotosintesis.
termasuk fotosintesis.
4.5 Menyajikan hasil percobaan 4.5.1 Melakukan percobaan ilmiah mengenai
tentang perubahan bentuk pengaruh cahaya terhadap proses fotosintesis
energi, termasuk fotosintesis (Percobaan Sachs)
4.5.2 Menjelaskan secara ilmiah unsur-unsur penting
dalam proses fotosintesis
4.5.3 Menjelaskan hasil percobaan pengaruh cahaya
terhadap proses fotosintesis
4.5.4 Menganalisis perubahan energi yang terjadi
dalam proses fotosintesis
4.5.3 Menjelaskan hasil percobaan pengaruh cahaya
terhadap proses fotosintesis
4.5.4 Menganalisis perubahan energi yang terjadi
dalam proses fotosintesis
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa diharapkan dapat menjelaskan secara ilmiah unsur-unsur penting
dalam proses fotosintesis.
2. Siswa diharapkan dapat menjelaskan hasil percobaan pengaruh cahaya
terhadap proses fotosintesis.
3. Siswa diharapkan dapat menganalisis perubahan energi yang terjadi
dalam proses fotosintesis
4. Siswa diharapkan dapat mengkomunikasikan hasil percobaan pengaruh
cahaya terhadap proses fotosintesis