Page 7 - e-LKPD Fotosintesis
P. 7
Merumuskan
Masalah
Berdasarkan bacaan yang telah disajikan, tulislah sebuah rumusan masalah !
…………………………………………………………………………………………………………………………………………
(Jawablah pada lembar yang telah disediakan)
PETUNJUK
Rumusan masalah dibuat dengan ketentuan
Kalimat tanya.
Memiliki 2 variabel yang terkait.
Mempertanyakan hubungan antar variabel.
Misal : Bagaimana pengaruh cahaya lampu terhadap pertumbuhan kecambah?
Menyusun
Hipotesis
Setelah membuat rumusan masalah, buatlah hipotesis berdasarkan pertanyaan
yang telah kalian buat !
…………………………………………………………………………………………………………………………………………
Jawablah pada lembar yang telah disediakan)
PETUNJUK
Hipotesis adalah Jawaban sementara atau dugaan sementara
atas rumusan masalah dan dibuktikan dengan percobaan
Misal : H0 : cahaya lampu tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan kecambah
Ha : cahaya lampu berpengaruh terhadap pertumbuhan kecambah