Page 118 - E-MODUL PENCAPAIAN KELUARGA BERKUALITAS
P. 118

4) Lubang vagina
                        Merupakan  tempat  jalan  lahirnya  bayi.  Rongga
                        vagina  pada  orang  dewasa  memiliki  panjang  7,6
                        hingga 10 cm.

                     Organ kelamin dalam terdiri dari















                     1) Ovarium
                        Ovarium  atau  indung  telur  merupakan  tempat
                        yang  berfungsi  sebagai  produksi  dan  menyimpan
                        sel telur (ovum).

                     2) Fimbria
                        Berfungsi  sebagai  tempat  untuk  menangkap  slel
                        telur yang dilepaskan oleh indung telur.

                     3) Tuba falopi
                        Merupakan  tempat  terjadinya  pembuahan.  Tuba
                        falopi  memiliki  panjang  5  -  7,6  cm  dari  tepi  atas
                        rahim  ke  arah  ovarium.  Tuba  falopi  berfungsi
                        untuk  jalannya  sel  telur  setelah  dilepaskan  dari
                        ovarium menuju rahim.
                     4) Rahim (Uterus)
                        Rahim  yaitu  tempat  berkembangnya  calon  janin
                        (embrio) sampai menjadi janin.







       115
   113   114   115   116   117   118   119   120   121   122   123