Page 11 - Tan Boho Gouache Artwork Kartu Ucapan Terima Kasih (3)
P. 11

Tata Nama Senyawa









                                                                                                   Karbon

















               1. Tata Nama Senyawa Alkohol





               Menurut IUPAC, tata nama alkohol adalah sebagai berikut.




               Rantai terpanjang yang menjadi nama alkoholnya harus mengikat gugus




               fungsi −OH.





               Penomoran  atom  karbon  dimulai  dari  yang  paling  dekat  dengan  atom




               karbon pengikat gugus fungsi −OH. Jika terdapat lebih dari satu gugus




               hidroksil, digunakan penandaan di, tri, dan   seterusnya sebelum akhiran




               -ol.





               2.  Tata Nama Eter




               Menurut IUPAC, tata nama eter adalah sebagai berikut.




                           Rantai  karbon  terpendek  yang  mengikat  gugus  fungsi  –O–





                           ditetapkan sebagai gugus fungsi alkoksinya.




                           Rantai  karbon  yang  lebih  panjang  diberi  nama  sesuai  senyawa




                           alkananya.  Untuk  nama  trivial,  penamaan  eter  dilakukan  dengan




                           menyebutkan  nama  kedua  gugus  alkil  yang  mengapit  gugus  –O–,





                           kemudian diberi akhiran eter.




               3. Tata Nama Aldehid




               Menurut IUPAC, tata nama aldehid adalah sebagai berikut.





               Rantai terpanjang yang menjadi nama alkanalnya harus mengikat gugus




               − CHO.



































                                                                                                                5
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16