Page 3 - Media Pembelajaran Geometri Transformasi Dilatasi
P. 3

KATA PENGANTAR




                       Dengan rahmat Allah SWT, penulis mengucapkan syukur Alhamdulillah atas nikmat

                dan  karunia-Nya  sehingga  penulis  dapat  menyelesaikan  penyusunan  Materi  Ajar  Modul

                Transformasi  Geometri  Dilatasi.  Modul  ini  membahas  dilatasi  dan  menyelesaikan
                permasalahan yang berkaitan dengan dilatasi. Oleh karena itu, prasyarat dalam mempelajari

                pokok  bahasan  pada  modul  ini  adalah  sistem  koordinat  kartesius,  pemetaan  fungsi,  dan

                matriks. Pada modul ini akan membahas 2 sub kajian, sebagai berikut:


                A.    Dilatasi dengan pusat    0,0
                B.    Dilatasi dengan pusat (  ,   )

                       Modul  ini  diperuntukkan  untuk  siswa  dengan  tujuan  untuk menambah  pengetahuan

                siswa dalam bidang matematika terkait materi dilatasi. Dengan bertambahnya pengetahuan
                tersebut,  diharapkan  siswa  akan  lebih  memahami  materi  geometri  transformasi  dan  dapat

                menerapkan dalam kehidupan sehari-hari.


                       Terima  kasih  penulis  sampaikan  kepada  pihak-pihak  yang  telah  membantu  dalam
                penyusunan  modul  ini.  Akhir  kata,  penulis  mengharapkan  saran  dari  para  pembaca  demi

                penyempurnaan modul materi ajar ini.







                                                                               Pandeglang, Juli 2024


                                                                               Penulis





















                                                                                                          3
   1   2   3   4   5   6   7   8