Page 48 - Produk Skripsi Modul Product Knowledge - Pasca Revisi
P. 48

dapat  meningkatkan  sales  toko  melalui  pembelian
               produk sejenisnya.



















                            Gambar 42 : Contoh Produk Substitusi
                             Sumber : Learning Design Alfamart

                     Secara  sederhana  komplementer  adalah
               produk  yang  saling  melengkapi,  yaitu  apabila
               konsumen  membeli  suatu  produk,  crew  bisa
               menawarkan        produk      pelengkapnya,      selain
               mengingatkan  konsumen,  hal  ini  juga  dapat
               meningkatkan  sales  toko  melalui  impulse  buying
               (pembelian  yang  tidak  direncanakan).  Contoh:
               konsumen  membeli  indomie  goreng  maka  crew
               menawarkan  telur,  saus  dan  sayuran  sebagai
               pelengkapnya.  Konsumen  membeli  roti  tawar  bisa






      Modul Product Knowledge Siswa Alfa Class                              46
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53