Page 120 - E-Modul PBuPB
P. 120
BAB VIII PEMUKIMAN, POLA KONSUMSI-PRODUKSI DAN PERUBAHAN IKLIM
jangka panjang, mendukung peluang kerja, dan
mengoptimalkan SDA tanpa merusak kemampuan kota
untuk menghasilkan pendapatan di masa depan.
3) Keberlanjutan sosial:
Memberi kesempatan yang Green roof (atap hijau)
sama bagi setiap warga merupakan sistem atap yang
negara untuk menikmati ditutupi oleh vegetasi. Sistem ini
dapat membantu penyerapain air,
kualitas hidup yang baik mengurangi limpasan, dan
seperti perumahan dengan berfungsi sebagai penyejuk alami
melalui proses evapotranspirasi. Di
harga terjangkau, akses Jerman, hingga tahun 2020
pendidikan, kesehatan dan diperkirakan total area atap hijau
sekitar 130 juta m²
pengurangan ketimpangan
sosial.
b. Keterhubungan dan aksesibilitas (connectivity and
accessibility)
Keterhubungan berkaitan dengan kemudahan
mobilitas orang dan barang yang mencakup pengembangan
infrastruktur seperti jalan raya, rel kereta api, dan sistem
transportasi masal, sehingga meningkatkan produktivitas
dan kualitas hidup. Sedangkan aksesibilitas mengandung
makna yaitu memastikan setiap kawasan kota dapat
diakses oleh semua kalangan, baik dengan transportasi
pribadi ataupun publik. Salah satu kota dengan
infrastruktur terbaik di dunia adalah kota Copenhagen
Denmark dan kota Zurich, Swish yang mampu
menyediakan dan merancang penyusunan moda
transportasi yang efisien dan berkelanjutan.
105

