Page 12 - Kuantum Desi, Dinar, Ugi
P. 12
Ketika menangkap foton yang ditolakkan itu, muatan lain
juga sedikit mundur. Efek pertukaran ini adalah gaya
tolak. Muatan itu terus menerus menciptakan,
menolakkan, menyerap foton maya.
Muatan adalah kemampuan menghasilkan foton maya dan
medan listrik tak lain dari awan foton maya. Setelah foton
maya diciptakan, energi yang tersedia semakin besar
dibandingkan sebelum foton itu ada yaitu energi partikel
dan energi foton. Inilah awal ketidakpastian kuantum,
satu bentuk prinsip ketidakpastian adalah kita tidak dapat
merumuskan energi dan waktu secara bersamaan. Hal ini
menunjukan, dalam beberapa saat jumlah energi bisa
menjadi tidak seimbang. Kekurangan energi dalam
jumlah yang besar harus segera diimbangi. Rumus
matematikanya yaitu :
∆ . ∆ ≥ ℎ
Yaitu hasil penghancuran energi selama waktu tertentu
tidak boleh kurang dari jumlah tertentu.
12