Page 28 - BAHAN AJAR DIGITAL LINGKARAN
P. 28

Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya


                  Agar kalian mendapatkan nilai Phi (π) sesuai dengan  yang ditetapkan oleh para ilmuwan
                  dari perbandingan keliling dengan diameter pada beberapa benda yang telah kalian amati,

                  carilah rata-rata dari nilai perbandingan yang kalian dapatkan!

                   Jawab:





                  Menemukan Pendekatan Nilai Phi (π)
                  Setelah melakukan observasi untuk nilai setiap benda berbentuk lingkaran, kesimpulan

                  apa yang kalian dapatkan?

                   Jawab:




                  Apakah nilai perbandingannya sama?
                   Jawab:





                                      Menganalisis dan evaluasi


                                                                                         
                  Jika kamu melakukan kegiatan tersebut dengan benar dan teliti, nilai   ini cenderung
                                                                                          
                  tetap. Nilai ini kemudian diberi lambang khusus yaitu π (dibaca phi). Jadi kesimpulannya

                  adalah:

                                        Nilai π =……..
                                        atau

                                        Dalam bentuk pecahan π  =……
                  Selanjutnya, silahkan tonton video berikut agar kalian mendapatkan informasi lebih lanjut

                  mengenai nilai Phi (π).


                                                       VIDEO PHI








          19

                                    Untuk Siswa SMP/MTS Kelas VIII
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33