Page 68 - ISI BUKU PBD E-BOOK 2024
P. 68

66                        PROFIL PROVINSI PAPUA BARAT DAYA PRESPEKTIF POTENSI DAERAH & PELUANG INVESTASI





           pengembangan kawasan konservasi mangrove estuari    planted forests. Through the development of mangrove
           dan gambut, Kabupaten Sorong Selatan memiliki       estuary and peatland conservation areas, South Sorong
           potensi untuk dikembangkan sebagai kawasan          Regency has the potential to be developed as a model
           percontohan pengelolaan mangrove estuari dan        for mangrove estuary and peatland management.
           manajemen lahan gambut.
                                                               In addition to its conservation potential, South Sorong
           Selain itu, Kabupaten Sorong Selatan juga memiliki   Regency also has plantation products including rubber,
           produk perkebunan meliputi produk karet, teh dan    tea, and tobacco, coffee and cocoa, cinnamon and kina,
           tembakau, kopi dan coklat, kayu manis dan kina, biji   sesame seeds, cloves, sugarcane, copra, nutmeg, and
           rami, cengkih, tebu, kopra, pala, serta sereh       lemongrass.







































                                                      Wisata Magrove Seribau (Sumber: Adji Rizaldi Syafrani A/Dinas Pariwisata Sorong Selatan)


             E  Kabupaten Maybrat / Maybrat Regency


           Kabupaten Maybrat merupakan Pusat Kegiatan Lokal    Maybrat Regency is a Local Activity Center (LAC) with
           (PKL) dan memiliki keunggulan di sektor pertanian   a strength in agricultural crops, thereby supporting
           palawija, sehingga dapat berperan dalam menopang    regional economy through food provision.
           perekonomian wilayah melalui penyediaan bahan
           pangan.
                                                               In addition to its agricultural strengths, Maybrat
           Selain itu, Kabupaten Maybrat juga memiliki
           keunggulan berupa simpul jaringan perdagangan       Regency also serves as a trade hub, connecting the
           Ayamaru yang menghubungkan pusat kegiatan distrik   Aifat District with other regions through the Ayamaru
           Aifat dengan wilayah lain.                          trade network.
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73