Page 9 - BISMILLAH EMODUL FIX
P. 9

GLOSARIUM










       Biologis


              Kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi,

              pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.



       cemaran


              Sebuah  unsur  yang  ditemukan  dalam  unsur  lainnya  seperti  pangan,

              kosmetik, farmasi, bahan bakar atau kimia lainnya.


       FISIK


              Sesuatu yang memiliki wujud dan dapat terlihat secara kasatmata.


       haccp


              Sebuah  metode  sistematis  berbasis  sains  yang  mengidentifikasi  risiko

              bahaya  tertentu  dan  tindakan  pengendaliannya  untuk  memastikan
              keamanan dari produk pangan yang diproduksi.


       kimia



              Cabang dari ilmu fisik yang mempelajari tentang susunan, struktur, sifat, dan
              perubahan materi.


       kontaminasi silang



              Pencemaran makanan akibat mikroorganisme yang berasal dari luar.


















                                                            ix
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14