Page 13 - E-Modul Tematik Kelas 3
P. 13

E-MODUL
             PEMBELAJARAN






            Berdasarkan wacana di atas, jawablah pertanyaan berikut ini

            Darimanakah  daerah  asal  Dodi  dan  apa  makanan  dan  minuman

            khas daerah Dodi yang diberikan oleh Ibu sebagai bekal Dodi?

            Kemukakan jawaban kamu pada kolom dibawah ini

















                    Ayo Menanya



               Bagaimana  cuaca  yang  kamu  alami  saat  berangkat  ke  sekolah?

               apakah  cuaca  cerah,  berawan,  mendung  atau  hujan  seperti  yang
               dialami oleh Dodi.

                                 Keadaan  cuaca  tertentu  tentunya  akan  berdampak

                                 pada  kehidupan  manusia,    seperti  cuaca  hujan  yang
                                 dialami  oleh  Dodi  memerlukan  payung  dan  jaket

                                 hangat agar dapat melewati cuaca hujan dan sampai
                                 di  sekolah.  Apa  yang  akan  kamu  lakukan  apabila

                                 cuaca ditempat kamu sedang hujan?


             Kemukakan jawaban kamu pada kolom dibawah ini




























                                                                Subtema 1: Keadaan Cuaca
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18