Page 15 - E-Modul Tematik Kelas 3
P. 15

E-MODUL
             PEMBELAJARAN






             Diskusikan  makanan  dan  minuman  daerah  asal  kalian.  Tuliskan

             hasil diskusimu pada kolom yang tersedia.







                                        Makanan dan minuman khas
                     Nama              daerah yang bermanfaat pada                       Asal Daerah
                                                    cuaca hujan








                                      Makanan: Soto Betawi


                       Dodi           Minuman: Wedang Jahe                               Jawa Barat
                                      Manfaat: menghangatkan tubuh
                                      pada cuaca hujan









                        2











                        3






              Di Indonesia terdiri atas beragam daerah. Indonesia juga memiliki

              banyak  suku  bangsa.  Kita  mungkin  berbeda  daerah  dan  suku
              bangsa. Akan tetapi, kita tetaplah satu bangsa Indonesia.












                                                                Subtema 1: Keadaan Cuaca
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20