Page 86 - buku teknologi digital
P. 86

Gambar 5.27. Mobile Banking
                              (Sumber: www.finansialku.com)

                     Metode  pembayaran  mobile  banking  memiliki  beberapa
              kelebihan, yaitu:
              1.  Hemat waktu, dimana pengguna dapat melalukan kegiatan
                  banking hanya melalui handphone.
              2.  Praktis untuk digunakan .
              3.  Dapat bertransaksi dan mengecek saldo kapan saja.
              4.  Aman untuk digunakan karena terdapat kode verifikasi.
              5.  Bebas biaya

                     Selain  kelebihan  diatas,  metode  pembayaran  mobile
              banking juga memiliki beberapa kekurangan, yaitu:
              1.  Pengguna rentan terhadap risiko penipuan “smishing”.
              2.  Dibutuhkan       smartphone       yang     canggih     untuk
                  mengaksesnya
              3.  Dalam     mengakses     aplikasi   tersebut    Anda    harus
                  memastikan memiliki jaringan internet yang baik.







                                                                             75
   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91