Page 12 - Pengantar STEM dalam Pendidikan (2)_Neat
P. 12

BAB 3

                                                         PENUTUP

                        3.1    Kesimpulan
                               Berdasarkan  uraian  yang  dikemukakan  diatas,  maka  dapat  disimpulkan

                        beberapa hal sebagai berikut :
                               Pendidikan  STEM  penting  untuk  menumbuhkan  angkatan  kerja  yang

                        terampil  dan  melek  STEM,  serta  meningkatkan  daya  saing  global  suatu  negara

                        dalam  inovasi  ilmu  pengetahuan  dan  teknologi.  Pendekatan  STEM  dalam
                        pendidikan memungkinkan integrasi konsep-konsep dari Sains, Teknologi, Teknik,

                        dan Matematika untuk memecahkan masalah dunia nyata. Keterampilan abad 21
                        seperti berpikir kritis, pemecahan masalah, dan kemampuan beradaptasi menjadi

                        penting dalam dunia pendidikan dan pekerjaan modern.


                        3.2    Saran

                               Pendidikan STEM harus diterapkan di semua tingkatan pendidikan, dari

                        sekolah  dasar  hingga  perguruan  tinggi,  untuk  mempersiapkan  generasi  yang
                        terampil  dan  siap  bersaing  di  era  globalisasi.  Kurikulum  pendidikan  harus

                        mengintegrasikan pengembangan keterampilan abad 21 secara menyeluruh, baik
                        melalui  pembelajaran  STEM  maupun  mata  pelajaran  lainnya.  Guru  perlu

                        mengembangkan  metode  pembelajaran  yang  kontekstual  dan  menantang  untuk
                        meningkatkan  minat  dan  pemahaman  siswa,  serta  mengaktifkan  keterampilan

                        berpikir kritis.






























                                                               8
   7   8   9   10   11   12   13   14   15