Page 15 - E-Modul Handling Product
P. 15

e.  Label  rusak  yakni  kondisi  dimana  terdapat  kerusakan  pada  label  kemasan  produk
                       sehingga identitas produk sulit dibaca bahkan sampai tidak dapat dibaca dengan baik.


















                   f.  Penyok  yakni  kondisi  dimana  terdapat  kerusakan  pada  kemasan  produk  yang
                       menyebabkan bentuk kemasan tidak sesuai dengan bentuk standar kemasan tersebut
                       dan tidak dapat diperbaiki lagi sehingga produk tidak dapat didisplay dengan benar
                       (miring) sulit dirapihkan pada rak, mengurangi fungsi produk atau menyebabkan isi
                       produk rusak.






















                   g.  Pecah/Retak/Sobek  yakni  kondisi  dimana  terdapat  kerusakan  produk  atau  kemasan
                       produk yang bersifat permanen yang mengakibatkan produk atau kemasan produk itu
                       terbelah dan tidak utuh sebagai satu kesatuan produk, sehingga tidak dapat digunakan
                       secara normal dan mengakibatkan isi produk rusak.

























                                                                                                             14
               Modul Handling Product Siswa Alfa Class Tahun 2021
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20