Page 33 - Struktur Kumbang Capit
P. 33

Penelitian  yang  dilakukan  oleh  Octaviani  (2021),  parameter
                lingkungan        kumbang        di    Palpakis       Lereng      Ijen     Kabupaten

                Banyuwangi.  Data  abiotik  yang  dikumpulkan  yaitu  suhu  udara,
                kelembapan  udara,  dan  intensitas  cahaya.  Pada  hutan  pinus  suhu
                                          0
                                                                                                      0
                udara  rata-rata  23 C  kemudia  pada  kebun  jagung  berkisar  21 C
                Selanjutanya suhu udara pada kebun kelapa & kopi yakni rata-rata
                   0
                21 C.






















                                         Sumber: Dokumen Pribadi (2021)



                  Kelembapan udara pada lokasi pertama dengan hutan pinus berkisar
                rata-rata 59%, kebun jagung kelembapan udara berkisar 73,67%. Untuk

                kebun  kelapa  &  kopi  rata-rata  78%.  Intensitas  cahaya  pada  semua
                lokasi  pengamatan  menghasilkan  0  dikarenakan  pengambilan  data
                dilakukan pada malam hari sehingga tidak ada cahaya matahari atau

                cahaya apapun yang masuk ke lokasi pengamatan. Faktor lingkungan
                mempengaruhi           terhadap        keanekaragaman           dan      kemelimpahan
                kumbang stag.
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38