Page 81 - E-MODUL MITA
P. 81

Gambar 3.4. Sketsa Peta yang diukur dan kotak yang dikalibrasi


                        C.  Rangkuman

                           1.  Pengukuran untuk mencari luas tanah digunakan untuk keperluan jual beli,
                               penentuan pajak, dan untuk perencanaan pengembangan daerah, rencana

                               jalan, rencana pengairan dan rencana transmigrasi.
                           2.  Pengukuran  untuk  mengetahui  beda  tinggi  tanah  digunakan  untuk

                               mengetahui  tinggi  permukaan  tanah  dan  rencana  meratakan  tanahnya
                               sehingga dapat dihitung seberapa tanah yang digali dan seberapa banyak

                               urugan yang diperlukan.

                           3.  Pengukuran untuk merencanakan bangunan harus memiliki ijin mendirikan
                               bangunan  dari  dinas  pertanahan  atau  dinas  pekerjaan  umum  guna

                               memepermudah menghitung rencana biaya dalam pembangunan.
                           4.  Perhitungan  luas  tanah  adalah  luas  yang  dihitung  dengan  mengabaikan

                               selisih-selisih  tinggi  dari  batas  yang  diukur.  Satuan  tanah  umumnya
                                                                                      2
                               digunakan adalah hektar are (Ha) dan meter persegi (m ). Alat ukur luas
                               yang digunakan adalah alat ukur planimeter.
















                       MODUL DASAR-DASAR SURVEY DAN PEMETAAN

                       BY. MITA DWI PUTRI                                                          74
   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86