Page 83 - E-MODUL MITA
P. 83

5.  Gambar planimeter dibawah ini merupakan tipe planimeter …..

                                                              a.   planimeter digital
                                                              b.   Planimeter roda

                                                              c.   Planimeter kutub
                                                              d.   Planimeter manual




                           II.  Essay
                              1.  Apakah nama alat yang digunakan untuk mengukur luas secara mekanis

                                  grafis?
                              2.  Sebut dua jenis dari alat planiemeter?

                              3.  Jelaskan cara kerja metode membagi luas menjadi beberapa segitiga?

                              4.  Jelaskan cara menghitung luas dengan metode koordinat?
                              5.  Sebutkan bagian-bagian pada alat planimeter yang sudah diberi angka

                                  pada gambar dibawah ini!














                        E.  Lembar Kerja Mahasiswa
                           1.  Mahasiswa satu kelas dibagi menjadi beberapa kelompok.

                           2.  Membagi kelompok asal

                           3.  Mengarahkan  mahasiswa  untuk  melakukan  diskusi  pada  kelompok  asal
                              tentang metode pengukuran luas.

                           4.  Mengarahkan  anggota  kelompok  asal  untuk  membentuk  kelompok  ahli

                              sesuai dengan tugas/sub materi yang diberikan.
                           5.  Mengarahkan kelompok ahli bekerjasama untuk melakukan eksplorasi dari

                              modul teori Dasar-Dasar Survey dan Pemetaan.





                       MODUL DASAR-DASAR SURVEY DAN PEMETAAN

                       BY. MITA DWI PUTRI                                                          76
   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88