Page 14 - Project E-Module Yunita-2_Neat
P. 14

Gambar 2. Perbedaan gerak translasi dan gerak rotasi


                  A. Benda Tegar























                                  Gambar 3. Kursi                                  Gambar 4. Batu
                 Perhatikanlah  gambar  di  atas,  berikut  merupakan  beberapa  contoh  dari

                 benda  tegar  yang  sering  kita  jumpai  dalam  kehidupan  sehari-hari.  Dari
                 pengamatan mu, apakah yang dimaksud dengan benda tegar ? dapatkah
                 kamu memberikan contoh yang lainnya ?








                                                                                                                10

    E-Modul Fisika Terintegrasi Critical Reading
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19