Page 42 - E-MODUL KEANEKARAGAMAN HAYATI UNTUK SMA/MA
P. 42
LATIHAN
Jawablah soal-soal berikut ini pada buku ananda!
1. Soal Apa prinsip utama dalam klasifikasi makhluk hidup?
2. Sebutkan tiga jenis klasifikasi makhluk hidup berdasarkan perbedaan morfologi.
3. Bagaimana tingkat taksonomi yang digunakan dalam klasifikasi makhluk hidup, mulai dari
yang paling umum hingga yang paling spesifik?
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kunci determinasi dalam klasifikasi makhluk hidup.
5. Berikan contoh penulisan binomial nomenklatur untuk tiga spesies hewan yang berbeda.
34