Page 5 - MODUL ELDIN
P. 5
Elektrodinamika
Tingkatkan pemahaman Anda melalui kegiatan diskusi dengan mahasiswa
lain atau teman sejawat serta dengan mereview beberapaartikel terkait
penelitian evaluasi dan mengerjakan latihan soal dan tes
formatif.
Jawablah soal-soal pada tes formatif kemudian cocokkan jawaban anda
dengan kunci jawaban yang telah disediakan dan hitung skor Anda.
Jika belum menguasai materi yang diharapkan, ulangi lagi pada kegiatan
belajar sebelumnya atau bertanyalah kepada dosen atau teman lain yang
Tujuan Kegiatan Belajar
Setelah mempelajari modul ini mahasiswa diharapkan dapat mencapai
tujuan kegiatan belajar berikut.
1. Mengetahui dan memahami definisi penelitian evaluasi, hubungan dan
perbedaan antara asesmen, tes, pengukuran, dan evaluasi, perbedaan
penelitian dan evaluasi, perbedaan evaluasi dan monitoring, tujuan
penelitian evaluasi, lingkup penelitian evaluasi dalam pendidikan, fungsi
evaluasi pendidikan, dan prinsip evaluasi pendidikan.
2. Memahami karakteristik evaluasi pendidikan, pendekatan penelitian
evaluasi, jenis penelitian evaluasi, macam-macam desain evaluasi dan
model penelitian evaluasi.
3. Memahami proses pelaksanaan evaluasi pendidikan, langkah dalam
evaluasi program, prinsip-prinsip dalam evaluasi pendidikan
4. Mengetahui dan memahami proses pelaksanaan evaluasi pendidikan dan
laporan evaluasi
5. Mengetahui dan memahami kriteria evaluasi pendidikan
6. Memahami contoh artikel tentang penelitian evaluasi dan dapat mereview
jurnal tentang penelitian evaluasi, mampu menjawab tes formatif, dan
membandingkan dengan kunci jawaban sehingga dapat diketahui