Page 16 - GSK 980-tdi CNC TURNING
P. 16

Gambar 5. Koordinat Benda kerja

                                        Pada  gambar  diatas,  XOZ,  merupakan  titik  referensi  pahat.
                                  Koordinat sumbu X, terletak pada ujung benda kerja, titik O merupakan

                                  titik referensi mesin (titik nol mesin), titik A merupakan ujung dari pahat.
                                  a.  Program Absolut dan Inkremental

                                            Dalam  pemrograman  mesin  CNC  bubut  GSK  980-TDi,

                                      terdapat  3  metode  pemrograman  yang  dapat  dilakukan,  yaitu
                                      pemrograman  absolut,  pemrograman  incremental,  serta  gabungan

                                      antara pemrograman absolut-inkremental. Absolut dapat dikatakan
                                      titik  referensi  nya  tetap,  sementara  incremental  titik  yang  dituju

                                      menjadi titik referensi baru (titik referensinya berubah-ubah).
                                            Pemrograman  absolut  ditandai  dengan  penggunaan  kode  X

                                      untuk  sumbu  X,  dan  kode  Z,  untuk  sumbu  Z.  Pemrograman

                                      incremental  menggunakan  kode  U  &  W.  Dimana  U  merupakan
                                      interpretasi dari X, sementara W merupakan interpretasi dari Z. pada

                                      satu system, dapat juga menggabungkan kedua kode tersebut yang
                                      bias disebut pemrograman gabungan. Contoh pemrograman dapat

                                      dilihat pada ilustrasi dibawah ini.
















                    GSK 980-TDi CNC TURNING                                                                6
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21