Page 33 - E-MODUL FISIKA BERBASIS PBL MATERI IMPULS DAN MOMENTUM KELAS X SMA
P. 33

HUKUM KEKEKALAN


                                                         MOMENTUM






                                     Keterangan:


                                         = massa benda 1 (kg)
                                       1

                                         = massa benda 2 (kg)
                                       2

                                         = kecepatan benda 1 sebelum tumbukan (m/s)
                                      1
                                         = kecepatan benda 2 sebelum tumbukan (m/s)
                                      2

                                        ′ = kecepatan benda 1 setelah tumbukan (m/s)
                                      1
                                        ′ = kecepatan benda 2 setelah tumbukan (m/s)
                                      2



                                                                         ′
                                                                 ∆   = ∆  

                                                          +    =    ′ +    ′                         (8)
                                                                               2
                                                                2
                                                                       1
                                                         1

                             Pada persamaan tersebut tampak bahwa ruas kiri yang


                        merupakan         jumlah       momentum            sebelum        terjadinya


                        tumbukan sama dengan ruas kanan yang merupakan jumlah


                        momentum sesudah terjadi tumbukan. Hal itu berarti bahwa

                        jumlah  momentum  sistem  sebelum  dan  sesudah  terjadi


                        tumbukan  besarnya  tetap  yang  kemudian  disebut  sebagai

                        hukum kekekalan momentum.


                             Hukum kekekalan momentum berlaku jika tidak ada gaya


                        luar yang bekerja. Konsep kekekalan momentum ini sangat


                        berguna untuk menganalisis peristiwa tumbukan. Dengan





                                                              26
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38