Page 6 - MODULFISIKAHUKUMNEWTON
P. 6

TUJUAN PEMBELAJARAN




                          3.3          Setelah mengikuti pembelajaran, peserta didik



                                           dapat:




                                         Mendeskripsikan Gerak Lurus Beraturan (GLB)


                                         Mendeskripsikan Gerak Lurus Berubah Beraturan


                                           (GLBB) dipercepat.


                                         Mendeskripsikan Gerak Lurus Berubah Beraturan


                                           (GLBB) diperlambat.


                                         Mendeskripsikan Hukum I Newton


                                         Menggunakan Hukum I Newton untuk menjelaskan


                                           pergerakan benda.


                                         Mendeskripsikan pergerakan benda dengan posisi.



                                         Mendeskripsikan pergerakan benda dengan arah


                                           gerak.


                                         Mendeskripsikan pergerakan benda dengan


                                           kecepatan.


                                         Mendeskripsikan Hukum II Newton


                                         Menggunakan Hukum II Newton untuk


                                           menjelaskan pergerakan benda.


                                         Mendeskripsikan Hukum III Newton.


                                         Menggunakan Hukum III Newton untuk


                                           menjelaskan pergerakan benda


                                         Mendeskripsikan keterkaitan Hukum III


                                           Newton dengan cara terbang burung.



                          4.3          Setelah mengikuti pembelajaran, peserta didik


                                           dapat:




                                         Mempersiapkan peralatan untuk penyelidikan


                                           tentang gerak pada benda


                                         Melakukan penyelidikan tentang gerak pada benda.


                                         Mengomunikasikan data gerak benda


                                           dalam tabel dan grafik.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11