Page 124 - E-Modul Sel (PBL) - Linda Safitri
P. 124

4.  Bagaimana  persepsimu  tentang  penggunaan  hidrokinon  yang  sudah

               banyak disalahgunakan ?

           5.  bagaimana  keadaan  struktur  sel  kulit  jika  terus  menerus  menggunakan

              bahan kimia seperti hidrokino, asam retinoat?




                   C. Fill In






                 1.       Sel  tumbuhan  memiliki  kloroplas  yang  berfungsi  untuk
                          __________,  yang  merupakan  proses  konversi  energi

                          cahaya menjadi energi kimia.





                 2.       Dinding  sel  pada  sel  tumbuhan  terbuat  dari  __________,
                          yang  memberikan  dukungan  struktural  dan  perlindungan,
                          sementara pada sel hewan, sel tidak memiliki dinding sel.





                 3.       Jika  sel  hewan  mengalami  kerusakan  pada  retikulum

                          endoplasma,  maka  proses  __________  dan  transportasi
                          protein dalam sel dapat terganggu.





                 4.       Meskipun  keduanya  memiliki  inti  sel,  sel  hewan  dan  sel
                          tumbuhan berbeda karena hanya sel tumbuhan yang memiliki

                          __________, yang menyimpan klorofil untuk fotosintesis.





                 5.       Pada sel hewan, __________ berfungsi untuk mengatur lalu

                          lintas molekul masuk dan keluar sel melalui membran plasma.












                              E-Modul Berbasis PBL Materi Sel Kelas XI SMA/MA                           108
   119   120   121   122   123   124   125   126   127   128   129