Page 7 - Salinan Magazine
P. 7

ILMU PENGETAHUAN



          DALAM ISLAM





          Ilmu           dalam            Islam

          merupakan             pengetahuan

          mendalam hasil usaha yang
          sungguh-sungguh dari para

          tokoh  dan  ilmuwan  muslim

          atas persoalan duniawi dan

          ukhrawi  yang  berlandaskan
          wahyu Allah.









          Dalam  Islam,  ilmu  pengetahuan  merupakan  kebutuhan  manusia  untuk

          mencapai kesejahteraan hidup. Ilmu pengetahuan juga merupakan bagian
          dari  kewajiban  manusia  sebagai  makhluk  Allah  yang  berakal.  Allah

          mewajibkan setiap muslim untuk menuntut ilmu tertuang dalam Al-Quran
          Surat Al-Mujadalah ayat 11:















          “Hai  orang-orang  beriman  apabila  dikatakan  kepadamu:  “Berlapang-

          lapanglah dalam majlis”, maka lapangkanlah niscaya Allah akan memberi

          kelapangan  untukmu.  Dan  apabila  dikatakan:  “Berdirilah  kamu”,  maka
          berdirilah,  niscaya  Allah  akan  meninggikan  orang-orang  beriman  di

          antaramu  dan  orang-orang  yang  diberi  ilmu  pengetahuan  beberapa

          derajat. Dan Allah Mengetahui apa yang kamu kerjakan”










                C h e m a g z   -   H i d r o l i s i s   G a r a m / 2 0 2 5
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12