Page 6 - UAS_Praktikum_Nora Vita Indahsari Tampubolon_PSPM21A
P. 6
3. Peluang kejadian majemuk saling bebas merupakan kejadian ketika
peluang terjadinya dua kejadian atau lebih berlangsung secara
independen. Artinya, peluang kejadian A tidak mempengaruhi kejadian B
dan sebaliknya.
Jika digambarkan, peluang kejadian majemuk saling bebas adalah
sebagai berikut.
4. Peluang kejadian majemuk tidak saling bebas, peluang kejadian ini bisa
dibilang cukup mirip dengan kejadian saling bebas. Hanya saja, jika
menggunakan contoh pengambilan bola, dalam kejadian tidak saling
bebas, bola yang mau diambil pada pengambilan pertama tidak
dikembalikan lagi. Sehingga, kejadian A dapat mempengaruhi peluang
terjadinya kejadian B bersyarat. Jika digambarkan, peluang kejadian tidak
saling bebas adalah sebagai berikut.
Sedangkan rumus yang digunakan untuk menghitung peluang kejadian
majemuk tidak saling bebas adalah: