Page 65 - KSP SMP NEGERI 4 SERIRIT
P. 65
Mata Pelajaran : PJOK, Informatika, Seni Budaya
Tema Proyek : Bangun Jiwa Raganya
Waktu : 15 Minggu
Nilai-Nilai : Bergotong Royong, Kreatif.
Deskripsi Proyek : Secara berkelompok peserta didik menyusun gerakan senam irama
yang sudah di ciptakan, dan merekam, hasil rekaman di upload
di youtube.
Tugas : Menyusun dan membuat Vidio Senam Irama
Pelaporan : Vidio Senam Irama
3. Kearifan Lokal
Kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang bertema wisata edukasi
dengan mengunjungi tempat wisata yang ada di Bali dengan menyasar peserta didik
kelas VII.
Penanggung Jawab : Kepala SMP Negeri 4 Seririt
Jenjang : SMP Negeri 4 Seririt
Kelas : VII
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia, Bahasa Bali, Seni Budaya,
Agama Hindu dan Budi Pekerti.
Tema Proyek : Kearifan Lokal
Waktu : 1 Minggu
Nilai-Nilai : Beriman Bertakwa Kepada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia
Deskripsi Proyek : Secara berkelompok peserta didik mengunjungi tempat wisata
yang telah di tetapkan dan peserta didik mengobservasi tempat
wisata yang dikunjugi.
Tugas : Menyusun Laporan dan kliping
Pelaporan : Laporan Hasil Obsevasi dan Kliping